Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2020

Snagit Vs Sniping Tool Vs PRT SC on keyboard (Aplikasi Screenshot pada Windows)

Gambar
Snagit Vs Sniping Tool Vs PRT SC on keyboard (Aplikasi Screenshot pada Windows) Kali ini saya akan membahas tentang snagit, sniping tool dan tombol prt sc pada keyboard berdasarkan pengalaman sendiri, jika kalian punya pendapat sendiri silahkan berkomentar dengan sopan dibawah. Langsung saja kedua software tersebut memiliki fungsi yang sama yaitu untuk mengambil gambar secara langsung pada layar perangkat komputer kita (Screenshot / Capture) begitu juga dengan tombol prt sc on keyboard memiliki fungsi yang sama. Namun masing - masing memiliki kelebihan dan kekurangan tersendiri. Prt Sc (On Keyboard) Yap kalian betul tombol ini pasti ada pada setiap perangkat komputer dan memiliki fungsi yang sama, mungkin hanya berbeda posisi pada masing masing brand komputer. Pr Sc ini hanya bisa melakukan capture pada keseluruhan tampilan pada layar monitor kita namun kelebihannya yaaap betul sekali kita tidak perlu repot-repot mencari, download dan isntall aplikasi screenshot l